Membantu anak-anak belajar membaca berbasis metode fonetik. Metode fonetik adalah metode yang mengajarkan bunyi huruf, yang kemudian mengasosiasikan setiap bunyi huruf tersebut dengan kata yang bermakna antara gambar dan cerita.
Setiap kalimat memiliki kata unik dengan bunyi yang mirip.
Setiap kata yang digunakan mudah dimengerti oleh anak-anak.
Susunan kalimat membentuk sebuah cerita yang menyenangkan.
Ilustrasi akan membantu anak belajar membaca lebih seru.